COKEK SEBAGAI PENGARUH PENETRATION PASIPIQUE ETNIS TIONGHOA DI BETAWI
DOI:
https://doi.org/10.26742/be.v2i1.1151Abstract
ABSTRACT
Tionghoa ethnic becomes part of the formation of the Betawi community which also plays a role in the assimilation of Betawi culture. Cokek art is one of the results of the assimilation which is also part of the Betawi culture. The forms and functions of Cokek art that change from time to time are also influenced by the policies of the Jakarta City Government and the people who oppose them.
The community does not only need to know about the changes in the shape and function of Cokek art from time to time, but also need to know how the cokek becomes part of the Betawi culture. This is related to the way in which new elements of culture enter the Betawi society from the standpoint of social anthropology.
Based on the use of descriptive qualitative methods with interpretive points of view in the study, it is known that cokek is a penetration influence of Tionghoa ethnic pasipique in Betawi.
Key words: Cokek, Penetration Pasipique, Tionghoa Ethnic, Betawi.
ABSTRAK
Etnis Tionghoa turut menjadi bagian dari pembentukan masyarakat Betawi yang juga berperan dalam asimilasi kebudayaan Betawi itu sendiri. Kesenian cokek merupakan salah satu hasil asimilasi tersebut yang juga menjadi bagian dari kebudayaan Betawi. Adapun bentuk dan fungsi kesenian Cokek yang berubah dari waktu ke waktu turut dipengaruhi oleh kebijakan pemerintah Kota Jakarta dan masyarakat penyanggahnya.
Masyarakat tak hanya perlu mengetahui tentang perubahan bentuk dan fungsi kesenian Cokek dari waktu ke waktu, tetapi juga perlu diketahui cara Cokek menjadi bagian dari kebudayaan Betawi. Hal ini berhubungan dengan cara masuknya unsur kebudayaan baru dalam masyarakat Betawi dari sudut pandang antropologi sosial.
Berdasarkan pemanfaatan metode kualitatif deskriptif dengan sudut pandang interpretif dalam penelitian, diketahui bahwa Cokek sebagai pengaruh penetration pasipique etnis Tionghoa di Betawi.
Kata Kunci: Cokek, Penetration Pasipique, Etnis Tionghoa, Betawi.
References
Buku
Chaer, Abdul. 2015, Betawi Tempo Doeloe, Jakarta: Masup.
Dinas Museum dan Pemugaran DKI Jakarta. 2000, Busana Betawi, Jakarta: Dinas Museum dan Pemugaran DKI Jakarta.
Dinas Museum dan Pemugaran DKI Jakarta. 2001, Sejarah Jakarta, Jakarta: Dinas Museum dan Pemugaran DKI Jakarta.
Fathoni, Abdurrahmat. 2005, Antropologi Sosial Budaya, Jakarta: Rineka Cipta.
Koentjaraningrat. 2009, Pengantar Ilmu Antropologi, Jakarta: Rineka Cipta.
Muhadjir. 1999, Bahasa Betawi Sejarah Dan Perkembangannya, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
Niemeijer, Hendrik. E, terjemahan Mualim Tjandra. 2012, Batavia Masyarakat Kolonial Abad XVII, Jakarta: Masup Jakarta.
Sumber Internet
Admin. Penetrasi Kebudayaan, melalui https:¬//antropolog.wordpress.com/penetrasi-kebudayaan, diakses 28 November 2018, pukul 23.35WIB.
Admin. Suku Bangsa di Indonesia, melalui https://id.wikipedia.org/wiki/Suku_ba ngsa_di_Indonesia, diakses 28 November 2018, pukul 23.23WIB.
Azra, Azyumardi, 2007. Identitas dan Krisis Budaya, Membangun Multikulturalisme Indonesia, melalui http://www.cakra wayu.org/artikel/8-i-wayan-sukarma/6 5-multikulturalisme-dan-kesatuan-indonesia.html, diakses Minggu, 15 November 2015, Pukul 15.00WIB.
Liputan Global Insan. 2016. Catatan Sang Penari, melalui www.youtube.com, diakses 16 Juni 2018, pukul 23.00WIB.
Liputan Metro TV. 2016. Secerca Asa Cokek Sipatmo, melalui www.youtube.com, diakses 25 Mei 2018, pukul 21.00WIB.
Zakky. 2018. Pengertian Asimilasi Menurut Para Ahli, melalui https://www.zona referensi.com/pengertian-asimilasi/, diakses 5 Desember 2018.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format for any purpose, even commercially.
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution — You must give appropriate credit , provide a link to the license, and indicate if changes were made . You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Notices:
You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation .
No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rights may limit how you use the material.