Estetika Morfologi Logo
DOI:
https://doi.org/10.26742/panggung.v32i1.2115Abstract
Perancangan logo adalah proses analisa spesifik di dalam sistem relasi komponen visual yang akan mengindikasikan sebuah abstraksi nilai, esensi, dan makna dari entitas yang direpresentasikanya. Kekuatan ekspresi visual logo dicapai melalui pertimbangan intensif terhadap strategi estetiknya. Deskripsi esensial morfologi logo kemudian dikaburkan dalam pemahaman yang beragam. Dengan menggunakan metode studi literatur, pendekatan sejarah, fenomena perkembangan, dan kualifikasi terminologisnya, ditemukan sebuah landasan epistemologis morfologi logo yang mencakup aspek ikonografi, komposisi, dan estetika. Estetika morfologi logo adalah acuan permodelan artistik yang dibentuk dari kombinasi logogram dan fonogram. Dengan penggunaaan ikonografi yang khas dalam menghadirkan makna dan pengaturan komposisi tertentu dalam merefleksikan penekanan nilai informasi, estetika morfologi logo secara keseluruhan adalah strategi penyusunan relasi antar komponen visual untuk menghasilkan konfigurasi logo yang memadai dan akurat sebagai bagian dari sistem identitas visual.
Kata Kunci: estetika, morfologi, logo
References
Dienaputra, R. D. (2012). Rekonstruksi Sejarah Visual dalam Konstruk Sejarah Visual. Panggung: Jurnal Seni Budaya, 22 (4)
Yuliansyah, H. (2018). Simbol Diskursif dan Presentasional dalam Iklan “Indonesia Milik Siapa?”. Panggung: Jurnal Seni Budaya, 28 (2)
Frutiger, A. (1989). Signs and Symbols: Their Design and Meaning. Terjemahan Andrew Bluhm. New York: Van Nostrand Reinhold
Johansen, J. D. & Larsen, S. E. (2002). Signs in Use. Terjemahan Gorlee, D. L. & Irons, J. (hlm. 110-149). London. Routledge
Rustan, S. (2009). Mendesain Logo. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama Skolos, N., Wedell, T. (2011). Type, Image, Message: a Graphic Design Layout Workshop. Massachusetts: Rockport Publishers, Inc.
Abdurrahman, D. I. (2019). Definisi Logo dalam Bingkai Tradisi Komunikasi Visual. Book Chapter. Bandung. Sunan Ambu Press
Adîr, G., Ad îr, V., & Pascu, N. E. (23 Oktober 2012). Logo Design and the Corporate Identity. Diakses pada 27 Maret 2019, dari https://www. sciencedirect.com/
science/article/pii/ S1877042812033563
Schenker, M. (11 Mei 2021). Icon, Mark, Brand, Emblem: The Missing Guide to Logo Design Term. Diakses pada 18 Juni 2021. https://creativemarket.com/blog/logodesign-terms
Downloads
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat mengadakan perjanjian kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awalnya dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (mis., Dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.